SURVAILEN DI PT. SARANA TANI PRATAMA

UPTD.PPMHP Bali Sebagai Lembaga Sertifikasi Produk (LS-Pro) dalam seksi Penerapan Mutu Hasil Perikanan melaksanakan survailen dalam rangka reakreditasi SPPT SNI pada PT. SARANA TANI PRATAMA yang berlokasi di daerah jembrana. Kegiatan ini bertujuan untuk konfirmasi bahwa kegiatan klien tersertifikasi sesuai dengan lingkup akreditasi LSPro terakreditasi penerima harus mencakup informasi yang cukup untuk mencegah kecurangan dalam pengalihan sertifikat produk dan meliputi:
1). edisi standar produk;
2). dokumen proses sertifikasi produk dari klien tersertifikasi;
3).nama dan alamat pabrik dan importir (jika ada);
4).Nomor SPPT SNI;
5).perjanjian sub-lisensi antara LSPro terakreditasi dengan klien;
6).deskripsi produk tersertifikasi secara akurat dan lengkap, meliputi
deskripsi umum, nama merek, jenis produk, dan jumlah produk
tersertifikasi;
7).referensi terhadap dokumentasi yang relevan seperti invoice,
daftar pengemasan atau pembayaran,